Kamis, 13 Desember 2018

Rahasia bumbu tempe bacem dan cara membuat tempe bacem

Rahasia bumbu tempe bacem dan cara membuat tempe bacem. Tempe bacem menjadi lauk pauk sederhana dan murah. Cara bikin tempe bacem cukup mudah. Meskipun demikian ada rahasia tersendiri cara membuat bumbu tempe bacem lengkap. bahan bahan tempe bacem mudah dan murah harganya. Cara membuat masakan tempe bacem bisa anda lihat di sini secara lengkap dari mulai atahap memilih bahan bahan tempe bacem hingga cara membuat tempe bacem komplit. Masakan tempe bacem menjadi pelengkap menu hidangan sehari hari yang cukup simple dan praktis. Bahkan ada berbagai jensi resep tempe bacem.

Tempe sebenarnya bisa dimasak dengan apa saja, termasuk dimasak pedas, salah satunya yakni sambal goreng tempe. Meskipun demikian pada hakekatnya cita rasa tempe bacem hampir sama. Untuk kreasi baru tempe bacem bunda bisa membuat berbagai rasa tempe bacem. Berikut resep tempe bacem goreng lengkap dan tips cara membuat masakan tempe bacem komplit :

bumbu tempe bacem


Bahan bahan tempe bacem
  • 1 lonjor tempe
  • 5 sdm kecap manis kesukaan Anda
  • 1 sdt asam jawa, gunakan 1 sdm air untuk melarutkan
  • 100 gr gula jawa, iris tipis
  • 2 cm lengkuas, memarkan, iris tipis
  • 2 lbr daun salam
  • 1 lt air
Cara bikin masakan acar kuning rumahan enak sederhana
Bumbu Halus tempe bacem

  • 4 bh bawang merah
  • 2 sing bawang putih
  • 5 butir kemiri
  • 1 sdt ketumbar
  • 1 sdt garam
Cara Membuat Tempe Bacem Enak :

  1. Pertama-tama, iris tempe bentuk persegi, singkirkan jika sudah.
  2. Setelah itu, oleskan irisan tempe dengan bumbu halus, kemudian letakkan di penggorengan.
  3. Selanjutnya, tambahkan air, kecap manis, air larutan asam jawa, lengkuas, dan daun salam.
  4. Selepas itu, tuangkan seliter air hingga semua tempe terendam. Diamkan selama 1/2 jam agar bumbu terserap.
  5. Proses berikutnya, masak tempe dengan api sdang hingga air habis sembari diaduk sesekali.
  6. Jika air sudah habis dan tempe mengering, tambahkan minyak secukupnya.
  7. Terakhir, goreng hingga kedua sisi tempe matang (warna kecokelatan).
  8. Sajikan tempe bacem dengan sambal dan nasi.
Tempe bacem biasanya dihidangkan bersama jenis lauk pauk lainnya. Sehingga bisa dibilang tempe bacem sebagai lauk pauk pelengkap. Cita rasa tempe bacem goreng lebih enak dan mantap. Lihat juga aneka resep sayuran sehari hari
Bahan-Bahan: 500 gram tempe 2 lembar daun salam 2 sendok makan gula merah Garam dan gula secukupnya 400 gram air 2 sendok makan air asam 2 cm lengkuas Kecap manis sesuai selera Minyak untuk menumis Bumbu yang Dihaluskan: 5 siung bawang merah 1 sendok teh ketumbar 3 butir kemiri 4 siung bawang putih Persiapan Membuat Tempe Bacem Tanpa Air Kelapa: Untuk yang pertama kita akan lakukan langkah kali ini dengan terlebih dahulu mengerat tempe. Hal ini dilakukan agar nantinya ketika tempe dibumbui maka bumbu akan dapat meresap kedalamnya dengan merata dan sempurna. Untuk mengerat tempe anda dapat melakukannya dengan menyiapkan sebuah pisau dan tatakan. Lalu silahkan tempatkan tempe diatas tatakan dan dengan menggunakan pisau kerat seluruh bagian permukaan tempe secara merata. Setelah tempe dikerat secara merata, silahkan potong-potong tempe dengan menggunakan pisau dengan ukuran yang anda inginkan. Kira-kira ukuran yang dianjurkan untuk memotong tempe adalah sekitar 2 sampai 3 cm. Namun anda bisa memotongnya dengan tebal yang anda inginkan. Hanya saja, jangan memotongnya terlalu tipis atau terlalu kecil. Sebab nantinya sajian ini akan mungkin hancur. Selesai dengan memotong tempe, silahkan masukkan tempe kedalam mangkuk dan sisihkan sementara sebelum anda memasak hidangan ini menjadi sajian yang enak dan nikmat. Cara Membuat Tempe Bacem Tanpa Air Kelapa: Untuk membuat sajian tempe kali ini anda akan dapat melakukannya dengan terlebih dahulu siapkan sebuah panci dengan ukuran yang sedang. Lalu tempatkan panci diatas kompor dengan menggunakan api yang sedang. Tunggu sampai panas dan tuangkan air kedalamnya. Lalu aduk-aduk secara merata sampai bumbu larut dengan air secara merata. Bila sudah selesai, silahkan masukkan gula merah bersama dengan air asam, daun salam, lengkuas, garam dan kecap manis. Aduk-aduk semua sajian ini secara merata dan biarkan bahan bumbu yang anda masukkan larut bersama dengan air. Setelah itu, baru masukkan atau susun tempe yang telah dipotong-potong kedalam rebusan bumbu dan tutup dalam panci. Masak sajian ini sampai mendidih dan bumbu meresap kedalam tempe secara sempurna. Bila sudah matang secara merata dan bumbu meresap kedalamnya. Silahkan angkat dan dinginkan sajian ini secara merata. Langkah terakhir anda akan dapat menyiapkan sebuah wajan dan masukkan minyak goreng kedalamnya. Tunggu minyak sampai panas secara merata. Setelah itu, baru masukkan tempe kedalamnya dan masak sampai matang dan berwarna kecoklatan serta berkulit. Bila sudah matang, angkat sajian ini dan hidangkan dalam piring untuk kemudian anda akan dapat menikmati sajian ini bersama dengan sepiring nasi hangat yang enak.

Sumber: https://selerasa.com/aneka-resep-tempe-bacem-dengan-bumbu-nusantara-yang-nikmat-dan-sedap | Selerasa.com